Program Digital Business & Entrepreneurship disusun secara aplikatif dan dapat membantu peserta untuk merencanakan karir di bidang digital dan menciptakan bisnis.
Penamaan value dalam bisnis, pembangunan karakater, pemahaman digital bisnis dan 4 aspek dasar bisnis, rancangan ide dan project, dasar perencanaan dan pengelolaan keuangan dalam bisnis.
Membangun brand dan merancang strategy penjualan , marketing serta pengoptimalan penggunaan digital dan technology melalui channel penjualan offline dan online serta membangun aset digital bisnis.
Praktek langsung kepada perusahaan untuk mengasah kemampuan digital skills & entrepreneurship serta mengasah pengetahuan , membangun relasi dan membuka wawasan bisnis.
Berfokus pada pengelolaan operasional bisnis, digitalisasi technology yang comprehensive, coaching career, penyusunan SOP, pengelolaan aset digital, sertifikasi sebagai ahli digital serta career mapping dan coaching personal.
Menjamin kesempatan kerja bagi lulusan, memastikan transisi mulus ke dunia profesional.
Akses langsung ke jaringan perusahaan terkemuka, membuka peluang kolaborasi dan pekerjaan.
Pelajaran dari para praktisi dan akademisi berpengalaman, menjamin pendidikan berkualitas tinggi.
Bimbingan karir dan bisnis terintegrasi serta mendukung perkembangan profesional mahasiswa.
Pemberian sertifikat dan lisensi yang mendukung kemajuan karir di bidang terkait.
Digital skills are fast becoming core skills essential to perform future jobs. Our classes are delivered with us- Competency Learning as a Service for improved Knowledge, Skill, & Ability. It supports work-integrated learning delivery with both online and in-person support including learning, instructor-led live classes and personalized mentoring.
1 – Menjadi Ahli Digital saat ini sedang Dibutuhkan oleh Perusahaan di Negara ASEAN
2 – Memiliki range gaji tertinggi dikelasnya
3 – Lebih dari dari 10,000 Perusahaan memerlukan Ahli Digital di Indonesia dan di ASEAN
4 – Mendukung Program Presiden, melahirkan ahli ahli digital nasional
5 – Membantu Perekonomian dan mengurangi pengganguran
6 – Mendisrupsi dengan bisnis proses yang lebih baik.
Menjadi seorang propertypreneur developer di Indonesia memberikan peluang yang tak ternilai untuk berkontribusi pada pertumbuhan ekonomi dan pembangunan infrastruktur di negara ini. Keahlian dalam mengembangkan properti juga memungkinkan seseorang untuk mengambil bagian dalam transformasi urban, menghadirkan fasilitas-fasilitas modern, dan meningkatkan kualitas hidup penduduk Indonesia.
Copyright© 2024 Magnifying Corporate University, All rights reserved. Powered by Garap Digital.